Review Pelanggan untuk New Happy Gembira

Chinese food Binjai

oleh Fransiscus , 17 Februari 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira

Merupakan "pemain lama" dalam perkulineran chinese food yang berada di kawasan muara karang ini
.
.
Untuk masakannya sendiri menggunakan resep khas Binjai yang terletak di daerah Sumatera utara
.
.
Untuk menu andalannya di tempat ini cukup beragam yang beberapa saya coba yaitu Ayam goreng Binjai,ifumie Binjai,dan paikut babi ala peking
.
.
-On this frame
1.Ayam Binjai
Price : IDR 105.000 ( Harga Imlek)
.
.
2.Ifumie Binjai
Price : IDR 57.500 (M) (Harga Imlek)
.
.
3.Paikut Ala Peking
Price : IDR 103.500 ( Harga Imlek)
.
.
4.Tomiau Bawang Putih
Price : IDR 86.000 (Harga Imlek)
.
.
Untuk tekstur paikutnya cukup empuk,dengan disiram saus bbq pada penyajiannya
.
.
Selain itu untuk ifumienya digoreng garing terlebih dahulu sebelum disiram dengan menggunakan sayuran di atasnya;untuk penyajian sendiri lebih lezat disantap dengan tidak disiram kuah di atasnya,supaya dapat merasakan rasa garing pada ifumie di tempat ini
.
.
Untuk tomiaunya bertekstur lembut namun untuk rasa masih biasa
.
.
Untuk ayam goreng Binjai memang tepat dijadikan jagoan,terlebih dengan tekstur ayam yang gurih,dan bumbunya merdeka hingga ke dalam daging,selain itu untuk kulitnya pun juga garing saat kita santap
.
.
-Overral for taste : 8.3/10
.
.
-Notes
1.Merupakan pindahan dari restaurant Happy yang lama dahulu di kawasan kompleks pasar muara karang

Foto lainnya:

Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira
Foto Makanan di New Happy Gembira

Menu yang dipesan: Ifumie Binjai, ayam binjai, Paikut ala peking, tomiaw bawang putih

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

New Happy Gembira

(China)

Jl. Pluit Karang Barat Blok O6 (Seberang Sekolah Permai Pluit), Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.5
Rasa:4.3
Suasana:3.3
Harga:3.2
Pelayanan:3.3
Kebersihan:3.2

Reviewer:

Foto Profil Fransiscus

Alfa 2023

2068 Review

671 Makasih