Review Pelanggan untuk Ryuu Coffee Shop
Enak yang Rhum latte....
oleh Fensi Safan, 27 Januari 2024 (12 bulan yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Overall minumannya semua enak,
- Rhum coffee latte, kerasa rhumnya 👌
- Browncha latte, enak tapi matchanya kurang karena cuma di foamnya aja.
- Aren coffee latte, enak.
Semuanya aku pesen less sugar dan less ice.
Cup minuman tanpa seal, hanya tutup biasa, jadi kalau mau take away agak banyak susah.
Tempatnya kecil tapi nyaman, ada lantai 2nya juga.
Pelayanannya oke, tapi kurang komunikasikan tentang promo, stamp dll.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: rhum latte
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: