Review Pelanggan untuk Dapur Solo
combro
oleh Mich Love Eat, 19 September 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
cemilan jajanan pasar yang ga asing lagi, isi nya oncom.. dibungkus dengan adonan singkong, kemudian digoreng sampai berwarna coklat. Lebih enak disantap selagi panas, dengan cabe rawit.. maknyuss
instagram @Mich.Love.Eat
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Combro
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Indonesia)
Pluit Village, Lantai Ground, Elevation
Jl. Pluit Indah Raya, Pluit, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: