Review Pelanggan untuk Gunpowder Kitchen & Bar

Colorful

oleh Andrika Nadia, 21 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar

A colorful Indian cuisine restaurant in town! Gak hanya interiornya aja yang warna-warni, makanannya, garnishnya, dan alat makannya pun warna-warni meriahhh! Sooo in love withhh!

- Assorted Naan (IDR 65,000)
Terdiri dari 3 jenis yaitu Plain Naan, Cheese Naan, dan Garlic Naan yang per jenisnya masing-masing ada 4 pieces. Naannya tebal, empuk, kenyal, lembut, dan tastyyy!

- Butter Chicken Pot Pie (IDR 165,000)
Charred Chicken yang dimasak dengan whole spices Tomato Gravy yang disajikan di dalam pot dan ditutup oleh Puff Pastry. Charred Chickennya well-marinated dan tender, Tomato Gravynya tasty, dan dimakan bersamaan dengan Puff Pastry yang chewy dan flaky. So good!

- Pani Puri Chicken (IDR 85,000)
Crisp Fried Dough Balls stuffed with Charred Chicken and Potatoes. Dressingnya ada 2 yaitu Mango Dressing dan Mint Dressing yang disajikan di shot glass, lalu Pani Purinya diletakkan di atas shot glassnya. Cara makannya, Dressingnya dituang ke dalam Pani Purinya. So colorful, so tasty, so refreshing!

- Paratha Quesadilla (IDR 85,000)
Paratha Bread filled with Pan Fried Chicken and Melted Cheese served with Herb Sour Cream. Mexican cuisine rasa Indian cuisine!

- Qulfi Popsicle (IDR 75,000)
Traditional Mango Ice Cream on Rose-infused Falooda with Crusted Pistachios. Served with colorful Jelly Noodles. Super pretty, colorful, and deliciousss! Besttt!

- Mango Lassi (IDR 55,000)
Blend of Fresh Mango and Yoghurt. Thick, refreshing, Mangga banget! SUPER ENAK!

Foto lainnya:

Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Interior di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar
Foto Makanan di Gunpowder Kitchen & Bar

Harga per orang: > Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Gunpowder Kitchen & Bar

(India)

Plaza Indonesia, Lantai 1
Jl. MH Thamrin, Thamrin, Jakarta Pusat


Rata-rata: 4.0
Rasa:3.8
Suasana:4.3
Harga:3.3
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Andrika Nadia

Alfa 2023

2762 Review

1394 Makasih