Review Pelanggan untuk Maxx Coffee
Seasonal menu blendednya banyak yg enak
oleh Astrid Huang | @biteandbrew, 18 November 2016 (sekitar 8 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Outlet kedua nya maxx coffee di st moritz ini tempatnya lebih besar kalau untuk kerja atau belajar.. Temoatnya terang tapi agak panas karena sinar matahari langsung masuk mll pintu kacanya, beda sama outlet satunya yg tertutup pepohonan..
Mencoba menu blended nya yg lumayan baru yaitu Hojicha blended, mirip green tea taoi karena sudah di roasted rasanya lebih wangi dan lebih enak dari green tea, kalau saya suka banged dengan minuman ini..apalagi di tambahin sama whip creamnya, yum!
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Kafe)
St Moritz Mall (Lippo Mall Puri), Lantai Ground (Dekat Eric Kayser Artisan Boulanger)
Jl. Puri Indah Boulevard Blok U1, Puri, Jakarta Barat
Reviewer: