Review Pelanggan untuk Tregioia Creamery
Rasa Unik dan Enak ..
oleh Junior , 09 Maret 2022 (hampir 3 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
BUTUH ICE CREAM...
Mau nukerin dulu voucher dari Pergikuliner nih. Pertama kali cobain ice cream dari Tregioia Creamery. Banyak banget pilihan rasa di sini loh sampe bingung. Nah pilih deh rasa unik, yaitu Earl Grey Lavender.
Take-Away Tubs (450 ml) - Premium - Earl Grey Lavender IDR 70.000
Salah satu rasa premium yang unik loh. Tidak terlalu manis, namun ada aroma lavender gitu yang buat harum. Unik dan enak deh sampe sulut diungkapkan dengan kata kata.
Harga di atas belum termasuk pajak restoran 10% ya.
Salam sehat 💪😁💪
Lokasi : Hublife lantai ground, Jl. Tanjung Duren Timur No. 2, Grogol Petamburan, Jakarta Barat.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: earl grey lavender
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Es Krim)
Reviewer: