Review Pelanggan untuk Kolokial
Tempatnya mini
oleh kdsct, 11 Februari 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)
Cafe ini tempatnya di pojokan, deket banget sama Pasar Genteng😂
Ada tempat yang bisa jadi spot foto estetik di deket pintunya hehe
Frappe Oreo
Rasanya manis, ada bubuk oreo yang bikin enak, dan rasa creamnya berasa
Caffeinated Caramel
Rasa kafeinnya cukup kuat, tidak terlalu manis, cocok kalau diminum dingin
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Caffeinated Caramel, frappe Oreo
Harga per orang: < Rp. 50.000