Review Pelanggan untuk Kedai Kopi Tenong

Kedai kopi yang cukup hits di cipete

oleh Placetogoandeat ID, 14 Agustus 2018 (6 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Kedai Kopi Tenong
Foto Interior di Kedai Kopi Tenong

Kedaai kopi yang cukup hits di daerah cipete, waktu aku datang tempat ini rame banget. Tempatnya cukup besar, ada area outdoornya juga. Interiornya bagus, dengan dominasi kayu dan pajangan-pajangan yang cukup unik seperti motor, dan rantang-rantang jadul.
Menu yanh ditawarkan disini cukup bervariasi dan menarik, harganya juga tidak terlalu mahal. Sayangnya karena buru-buru, aku cuma beli es kopi susu tenong (19k). Rasanya enak juga, coffeenya tidak terlalu strong, susu dan gula arennya juga pas manisnya.
Next time aku pasti balik lagi untuk coba menu lainnya, sepertinya enak sih jadi penasaran.

Foto lainnya:

Foto Interior di Kedai Kopi Tenong
Foto Interior di Kedai Kopi Tenong
Foto Interior di Kedai Kopi Tenong

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Kedai Kopi Tenong

(Kafe)

Jl. Cipete Raya No. 8A, Fatmawati, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.7
Suasana:4.1
Harga:3.5
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Placetogoandeat ID

Alfa 2023

4342 Review

2300 Makasih