Review Pelanggan untuk LOS tropis

Not enough

oleh Chris Chan, 16 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)

2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.4
Foto Menu di LOS tropis
Foto Eksterior di LOS tropis

Mungkin seiring dengan meningkatnya minat masyarakat khususnya generasi muda pada pola hidup sehat, makanya resto/cafe/online business berbasis makanan/minuman sehat menjamur. Salah satu diantaranya yang cukup viral adalah LOS tropis ini. Sering banget postingan atau story mengenai mereka wara wiri di linimasa instagram saya. Penasaran sih dan akhirnya kucoba cocolimun yang katanya recommended dan best seller. Isinya itu air kelapa dengan lemon dan madu, kombinasinya pas buat saya, enak menyegarkan. Untuk harga yang dibanderol disini memang mahal sih, tapi tempatnya nyaman buat lama2 kongkow.

Foto lainnya:

Foto Makanan di LOS tropis

Menu yang dipesan: Cocolimun

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
2 pembaca berterima kasih.

Informasi

LOS tropis

(Minuman)

Jl. Gempol Kulon No. 20, Trunojoyo, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:4.0
Suasana:3.5
Harga:3.3
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.8

Reviewer:

Foto Profil Chris Chan

Alfa 2022

2925 Review

1711 Makasih