Review Pelanggan untuk Yoshinoya

Yakinikunya bikin eneg

oleh cynthia lim, 21 Januari 2018 (sekitar 7 tahun yang lalu)

3.2
Foto Makanan di Yoshinoya
Foto Makanan di Yoshinoya

Yup! Seperti judul diatas. Ternyata lidah gue ga cocok sama yakinikunya yoshinoya. Daging tetap sama namun saus kecapnya terlalu pekat dan manis. Beda sama japanese fastfood berinisial hb yang yakinikunya masih bisa diterima di lidah.

Lanjut ke side nya bayam crispy, banyak yang kecil ya potongannya agak kecewa sih. Cuma enak kok! Kepengen bikin dirumah tapi mager /halah

Untuk crispy chickennya sih lebih terasa tepung khasnya daripada ayamnya. Hehe.

Menu yang dipesan: Yoshinoya

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Yoshinoya

(Jepang)

Supermal Karawaci, Lantai Upper Ground
Jl. Boulevard Diponegoro No. 105, Karawaci, Tangerang


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.9
Suasana:3.4
Harga:3.8
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil cynthia lim

Alfa 2019

474 Review

248 Makasih