Review Pelanggan untuk Qua - Li

Mie Ayam Kungpao

oleh Vicky @vickyaph, 13 April 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)

3.4
Foto Makanan di Qua - Li

Aramakannya harus diaduk aduk dulu supaya rasanya merata, soalnya kalau ga akan asem banget sausnya. Enak asam segar agak manis. Ayamnya lembut juga, pas dimakan sama mienya. Pelayanannya lumayan agak lama karena perlu dimasak dulu.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Qua - Li

(Indonesia)

Pakuwon Mall, Lantai Basement 1
Jl. Puncak Indah Lontar No. 2, Wiyung, Surabaya


Rata-rata: 3.8
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:4.0
Pelayanan:3.4
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Vicky @vickyaph

180 Review

102 Makasih