Review Pelanggan untuk Flash Coffee

Second visit

oleh bataLKurus , 12 Oktober 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Flash Coffee
Foto Makanan di Flash Coffee

Datang kesini lagi, sekarang uda bisa terhubung sama wifinya mall. Sebelumnya kan karena tempatnya jni rada dipojok jadi jaringan wifinya ga bisa connect. Pas kesini lagi cobain taunya uda bisa. Jadi uda makin betah deh komplit semuanya.

Untuk kali ini beli minumannya ice mocha latte request less sweet. Dibanding sebelumnya yg matcha yg ini lebih oke rasanya.

Menu yang dipesan: mocha latte iced

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Flash Coffee

(Kafe)

Pacific Place Mall, Lantai 2, Go Work
Jl. Jenderal Sudirman, SCBD, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.0
Harga:3.9
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil bataLKurus

Alfa 2023

2087 Review

710 Makasih