Review Pelanggan untuk Eatlah

Selalu enakkkk

oleh Indra Mulia, 01 Mei 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Eatlah

Never get bored makan Salted Egg Chicken versi Eatlah. Rasanya selalu konsisten enak di outlet-outlet yang pernah saya datangi. Daging ayam juicy, gak keras, saus salted egg rasanya enak dan ga bikin eneg, nasinya pun selalu hangat dan pulen, telur ceplok selalu request setengah matang. Perfect lunch!

Menu yang dipesan: Salted egg chicken

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Eatlah

Jl. Cipete Raya No. 55H, Fatmawati, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.1
Suasana:3.0
Harga:3.6
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Indra Mulia

Alfa 2022

2518 Review

1320 Makasih