Review Pelanggan untuk Bakmi Lily

Bakmi Karet Campur

oleh Velvel , 25 April 2021 (3 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Bakmi Lily

Bakmi Karet Campur

Bakmi Lily adalah kedai bakmi yang berlokasi di area perumahan. Rumah yang dijadikan usaha bakmi ini merupakan rumah hoek, sehingga cukup luas tempatnya. Menu utama di sini tentu saja adalah bakmi dengan pilihan mie kecil, mie lebar, dan mie karet. Selain bakmi, mereka juga menyediakan bihun dan kwetiaw dengan topping yang bisa kita pilih, seperti ayam rebus dan babi.

Kami cobain Mie Karet Campur (Rp 33.000,-), satu porsi swekiau yang terdiri dari lima potong swekiau (Rp 35.000,-). Bakmi karet yang lurus, tebal, dan kenyal ini disajikan dengan potongan daging ayam rebus, babi cincang, sayuran, dan daun bawang.

Menu yang dipesan: Bakmi Karet Campur, Swekiau

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Bakmi Lily

(China)

Jl. Kelapa Hibrida Raya Blok RA2 No. 1 (Belakang Mini Stop), Kelapa Gading, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.4
Rasa:3.9
Suasana:2.9
Harga:3.5
Pelayanan:3.4
Kebersihan:3.3

Reviewer:

Foto Profil Velvel

Alfa 2023

954 Review

376 Makasih