Review Pelanggan untuk Cafe Connu

Coffee Shop Baru Lagi

oleh Eat and Leisure , 14 September 2019 (5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.2
Foto Makanan di Cafe Connu
Foto Interior di Cafe Connu

Keberadaan coffee shop di Bandung emang udah ga keitung lagi saking banyaknya. Nah ini salah satu pendatang baru juga, lokasinya di jalan Sukajadi, deket-deket Setiabudhi. Coffee shopnya mungil, hanya tersedia 4 table di bagian indoor dan beberapa kursi di bagian outdoor. Meski table capacitynya tak banyak, coffee shopnya nyaman dan bikin betah.

Kopinya enak, cocok di lidah dan perut saya. Typical kopi favorite saya, terlebih untuk menu kopi susunya. Croissantnya juga terbaik, wangi butter, asinnya pas, dan filling coklat/kejunya ga pelit.

Recommended, wajib mampir!

Foto lainnya:

Foto Interior di Cafe Connu
Foto Interior di Cafe Connu
Foto Interior di Cafe Connu
Foto Makanan di Cafe Connu
Foto Makanan di Cafe Connu
Foto Eksterior di Cafe Connu
Foto Interior di Cafe Connu

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Cafe Connu

(Kafe)

Jl. Sukajadi No. 201, Sukajadi, Bandung


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.5
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Eat and Leisure

323 Review

425 Makasih