oleh Widya (IG :@mixculinary.id) , 03 Mei 2018 (hampir 7 tahun yang lalu)
Cocok nih kebab di cemil malam2 yang dingin..Aku pilih kebab jumbo gandum..Pertama gigit sih langsung kerasa enakknyaa..Dagingnya banyak..Tortilla nya enak..jadi pengen lagi pengen lagi dah..
Harga per orang: < Rp. 50.000
Corner Kebab
(Arab/Timur Tengah)
Lihat Menu »
Reviewer:
Widya (IG :@mixculinary.id)
349 Review
211 Makasih