oleh Debora Yuliana, 04 Oktober 2023 (1 tahun yang lalu)
3.8
Baru pertama kali kunjungan ke the Harvest stasiun kota, aku pesen menu: - black forest slice cake: dengan harga 28k sudah dapet slice cake rasa blackforest dengan buah ceri diatasnya. Cakenya super lembut enak dan manisnya pas