Review Pelanggan untuk Koburi

Harganya Worth It

oleh Jacklyn || IG: @antihungryclub, 18 November 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

4.6
Foto Makanan di Koburi
Foto Makanan di Koburi

[Rice Hotplate di HubLife dengan Harga Terjangkau 🥘]



Koburi -- Sebuah tenant di food court HubLife yang menjual aneka menu steak dan rice hotplate. Tapi, karena kebetulan lagi siang dan gue pengen makan nasi, gue memutuskan buat pesan rice hotplatenya.


Gue cobain: Beefraisu Reguler seharga 50k. Ya, masih termasuk murah lah untuk makanan mall apalagi, menunya macam gini.


Rasanya gimana?


Dagingnya dominan asin dan rada keasinan. Nasinya agak keras dari segi tekstur. Tapi, pas dicampur telornya, jadi flavourfull.


Pelayanan ramah dan friendly.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Koburi
Foto Makanan di Koburi
Foto Makanan di Koburi

Menu yang dipesan: Beefraisu Reguler

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Koburi

(Jepang)

Hublife, Lantai 1, Hub Bite Foodtown
Jl. Tanjung Duren Timur No. 2, Tanjung Duren, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.1
Rasa:3.7
Suasana:4.0
Harga:4.3
Pelayanan:4.3
Kebersihan:4.3

Reviewer:

Foto Profil Jacklyn  || IG: @antihungryclub

Alfa 2023

1157 Review

326 Makasih