Review Pelanggan untuk The Coffee Bean & Tea Leaf

Brek “O” Day

oleh Darsehsri , 10 Juni 2023 (1 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di The Coffee Bean & Tea Leaf
Foto Makanan di The Coffee Bean & Tea Leaf

Mampir buat sarapan sebelum flight, pesan big brek o day, seporsi toast lengkap dengan telur, sosis, beef slice dan tomat, untuk rasa karena saya suka sarapan yang asin jadi cocok cocok aja.
Minumnya pesan hot chocolate, pas banget diminum saat kedinginan pagi pagi di bandara.

Tempatnya kecil, kursi yang tersedia juga ngga banyak, di tambah hampir semua pengunjung mampir dengan bawaan koper.

Foto lainnya:

Foto Makanan di The Coffee Bean & Tea Leaf
Foto Makanan di The Coffee Bean & Tea Leaf

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

The Coffee Bean & Tea Leaf

(Kafe)

Soekarno Hatta International Airport Terminal 2E
Jl. Raya Bandara, Benda, Tangerang


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.3
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.7

Reviewer:

Foto Profil Darsehsri

Alfa 2023

3384 Review

1598 Makasih