Review Pelanggan untuk KABIN (Kedai Anak Binjai)

Nicee !!!

oleh Simon A. claudius_simon, 27 November 2024 (2 bulan yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

4.4
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
1 2 3 4 5
Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)

Food

Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)

Food

Cobain makan siang di Binjai cabang Soka guys, dan aku pesan :

- Nasi Lemak Ayam Rempah -> Porsi nasinya kecil, tapi lauknya cukup banyak dan berbumbu semua dari potongan ayam, kacang goreng, teri, sampai telur rebusya. Untuk sambelnya juga enak.

- Lontong Kuah Sayur -> Kuahnya sangat berbumbu dan enak ! Walau isiannya cenderung hanya sayuran2 aja dibanding harga cukup overprice

- Nasi Kari Ayam -> Kuahnya kental dengan condiment ayam gulai dan potongan kentang.

- Mie Ayam Jamur -> Ini suka sama bumbunya ! Enak dan gak ngasal gitu sih bikinnya, bumbu kuah dan topping ayam jamurnya enakk semua.

- Tempe Mendoan -> Standar tempe mendoan pada umumnya

- Kue Nonna Bun -> Donat kentangnya enak, tekstur empuk dan ada hint cinnamon gitu. Untuk pandan cheesenya juga enak overall.

- Kopi C -> Black coffee with evaporation milk, aku request no sugar. So far rasanya enak kaya perkopitiaman gitu jenis coffee nya.

Pelayanan sangat baik + ramah & Ambience nya so far cozyy ya fasilitasnya juga lengkap ada full AC, dan old Music Playlist.

Foto lainnya:

Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Makanan di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Interior di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Interior di KABIN (Kedai Anak Binjai)
Foto Eksterior di KABIN (Kedai Anak Binjai)

Menu yang dipesan: List by Description

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

KABIN (Kedai Anak Binjai)

(Kafe)

Ruko Pancawarna, Blok D No. 92 - 95
Jl. Bujanggamanik, Kota Baru Parahyangan, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil Simon A. claudius_simon

1425 Review

2508 Makasih