![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Cassiopeia Coffee
Ada tempat ngopi terpencil lohh...
oleh Cantika | IGFOODLER , 10 Februari 2018 (sekitar 7 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Aku pesen cookie monster. Itu cookies&cream trs di blend. Enak sih rasanya, krn dia kyk halus" gitu kalo pas di minum. Trs menurutku gak terlalu manis banget.
Disini dekor nya itu lucu, tapi kecil sih tempat nya. Dia itu bisa indoor dan outdoor. Kalo indoor ada 3 tempat spot foto yg bgs seperti yg aku foto di bwh ini. Dan dia itu bertema kayu" gitu sih. Dan coffee shop ini ada di seberang nya Bina Bangsa School.
Menu yang dipesan: Cookie Monster
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
1 pembaca berterima kasih.