Review Pelanggan untuk Sir Babi Ol Pok!
Ol pok
oleh @kokorakuss , 07 Januari 2017 (sekitar 8 tahun yang lalu)
6 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
*Review di lokasi lama.
Niat awal mau joging. Tapi akhirnya kalah sama rasa lapar. Akhirnya muter2 nyari sir babi. Pesen menu komplit. Bakminya kurang berasa. Ketolong sama toppingnya yang banyak dan mantap bener2 olpok alias babi semua. Haha
Menu yang dipesan: Bakmi Komplit
Harga per orang: < Rp. 50.000
6 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: