Review Pelanggan untuk Domino's Pizza

Pizza dan potato wedgesnya enak juga

oleh UrsAndNic , 21 Januari 2021 (hampir 4 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Domino's Pizza

Selama wfh, tiap sore bawaanya kepingin snacking terus deh.
Kali ini kepingin Pizza tapi nga mau yang besar. Sudah lama nga order Domino Pizza, langsung order Pizza ukuran personalnya. Ultimate Cheese Melt personal hand-tossed.Toppingnya Liquid cheese sauce, cheddar cheese, ricotta. Cheesy dan generous banget. Aroma doughnya wangi, teksturnya chewy meskipun tidak terlalu tebal. Recommended untuk pencinta cheese. Pesanan pizza yang lainnya Meat & Meat Personal hand-tossed. Toppingnya beef pepperoni, sosis sapi, keju mozarella dan saus domino's pizza. Yummy juga. Potato wedgesnya juga enak, fresh, lembut. Semuanya enak apalagi dinikmati selagi hangat.

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Domino's Pizza

Jl. Paus, Rawamangun, Jakarta Timur


Rata-rata: 3.8
Rasa:4.0
Suasana:3.2
Harga:3.8
Pelayanan:4.2
Kebersihan:4.0

Reviewer:

Foto Profil UrsAndNic

Alfa 2023

5189 Review

2384 Makasih