Review Pelanggan untuk Marutama Ra-men

Sang pemenang

oleh Fransiscus , 31 Desember 2019 (sekitar 5 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

4.0
Foto Makanan di Marutama Ra-men
Foto Eksterior di Marutama Ra-men

Ramen khas Hakata yang pernah memenangkan lomba untuk jenis tamago / telurnya di Jepang dan kini sudah banyak membuka cabang2nya di berbagai negara
.
.
Untuk yang disini merupakan cabang ke 2 dari keseluruhan 3 cabang yakni di Senayan, dan juga di MOI
.
.
Tempat : Marutama ramen
Non halal
Alamat : pik avenue lantai 2, pik, Jakarta utara
Jam buka : 10-22.00
.
.
Menu dipesan
1.Yaki gyoza pork ( IDR 36.900)
2.Toori karage ( IDR 36.900)
3.chicken nanban ( IDR 36.900)
4.zenbu ramen pork ( IDR 99.900)
.
.
Disini untuk kaldunya menggunakan kaldu ayam 100% namun untuk dagingnya bisa milih antara ayam atau babi
.
.
Untuk yang Zenbu ramen ini dapat semua topping mulai dari kakuni, pork sliced serta tamago dan menma nya
.
.
Perbedaan antara nanban dan karage adalah di mana nanban menggunakan saus seperti saus tart sedangkan karage hanya polos saja
.
.
Untuk gyoza disini pada kecapnya dicampur mirin atau arak masak Jepang sehingga ada berasa sedikit asam lezat

Foto lainnya:

Foto Makanan di Marutama Ra-men
Foto Makanan di Marutama Ra-men
Foto Makanan di Marutama Ra-men
Foto Makanan di Marutama Ra-men

Menu yang dipesan: toori karage, Zenbu Ramen, chicken nanban, yaki gyoza

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Marutama Ra-men

(Jepang)

PIK Avenue, Lantai 2, Dotonbori Food Town
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 3.9
Rasa:4.2
Suasana:3.8
Harga:3.5
Pelayanan:4.2
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil Fransiscus

Alfa 2023

2075 Review

673 Makasih