
Review Pelanggan untuk Shihlin
Shihlin Taiwan Street Snacks
oleh Marisa Aryani, 11 Oktober 2016 (8 tahun yang lalu)
*Review di lokasi lama.
Shihlin selalu menjadi favorit saya bahkan di jam makan siang seperti ini. Saya memesan Rice Box dengan rasa bbq. Torehan bumbunya yang menyatu dengan potongan ayam yang crispy jadi lauk yang menyenangkan. Di sini Anda bisa memesan tingkat kepedasan sesuai selera. Saya pun memesan dengan level pedas yang minimal.
Harga per orang: < Rp. 50.000