Review Pelanggan untuk Paris Baguette
Salah satu bakery favorit keluarga❤️
oleh UrsAndNic , 30 Juni 2024 (7 bulan yang lalu)
Mampir ke Paris Baguette untuk beli Milky Bread (25k) dan Egg Tart (22k).
Milky breadnya lembut, milky tapi tidak manis. Enak dan recommended. Egg tart – shellnya lembut dan custardnya juga enak. Enak meskipun bukan kategori the best in town. Masih ada promo Let’s have some bun, pembelian 5 roti atau 4 pastry hanya 100k.
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
(Kafe)
Mall of Indonesia, Lantai Ground
Jl. Boulevard Barat Raya, Kelapa Gading, Jakarta Utara
Reviewer: