![android link icon](https://assets-pergikuliner.com/assets/android_ad_icon_1-4a6dcdc0ebf47bc57d215ad7189771a8.png)
Review Pelanggan untuk Chatime
Chatimeee lagiiii
oleh raafika nurf, 04 November 2016 (8 tahun yang lalu)
Segeerrr bgt kalau udah minum minuman yg satuuu ini, favorit pokonyaaa.....sekarang saya coba matcha tra latte, enaaak cuma kurang kerasa aja matcha nya terus kalau yg caramel milk tea juga pass bgt rasanya enaaak, kalau minum chatime bikin kenyang jg haha soalnya banyak dan ada toppingnya juga
Menu yang dipesan: Matcha Tea Latte, caramel milk tea, chatime milk tea
Harga per orang: < Rp. 50.000