Review Pelanggan untuk Solaria Signature
Cukup Comforting
oleh Jacklyn || IG: @antihungryclub, 09 November 2024 (3 bulan yang lalu)
[Cobain Ayam Goreng Mentega dari Solaria 🍛]
Solaria -- Pas lagi ke Bandara, gue memutuskan buat mampir ke Solaria untuk makan siang.
Di sini, gue cobain: Nasi Ayam Goreng Mentega seharga 55k++. Ya, harga wajar buat makanan di bandara.
Rasanya gimana?
Rasanya dominan ke rasa kecap aja, sih. Tapi, cukup comforting.
Tempatnya agak sempit tapi, cocok buat duduk2 bentar. Pelayanan ramah.
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: Nasi ayam goreng mentega
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: