Review Pelanggan untuk Subway

roast chicken sandwich

oleh Mich Love Eat, 02 Agustus 2023 (1 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih

5.0
Foto Makanan di Subway
Foto Makanan di Subway

sandwich isi daginh ayam fillet yang rasanya sedikit asin, mirip di sous vide. roti nya bisa pilih ada yang honey oat, garlic, cheese parmesan, plain. sayuran fresh bisa pilih komplit semua ada paprika , bawang bombay, pickle, black olive, tomat, timun, saus dressing nya bisa pilih 3 macam, aku suka yg honey mustard dan sesame mayo. roti nya enak sih , dipanggang dulu dan sayuran nya seger.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Subway
Foto Makanan di Subway
Foto Makanan di Subway
Foto Makanan di Subway
Foto Makanan di Subway

Menu yang dipesan: Roast Chicken

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Subway

(Barat)

Cilandak Town Square, Lantai 1
Jl. TB Simatupang, Cilandak, Jakarta Selatan


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.4
Suasana:3.9
Harga:3.9
Pelayanan:3.9
Kebersihan:4.4

Reviewer:

Foto Profil Mich Love Eat

471 Review

129 Makasih