Review Pelanggan untuk Kudos Cafe
awalnya menyenangkan..
oleh ganang bagus, 14 September 2019 (5 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih
kudos cafe sangat cocok untuk hangout / kumpul bareng temen kalau pas di daerah surabaya barat. tempatnya nyaman, ada 2 lantai. lantai dasar dipisah beberapa tempat, tempatnya instagramable. Namun sangat disayangkan pelayannya kurang informatif, untuk perihal foto, untuk foto produk disitu ada minimal order sebesar 500rb, dan kita akan dipantau pelayan disitu.
Menu yang dipesan: Piccolo
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
(Kafe)
Ruko Pakuwon Square, Blok AK1 No. 3
Jl. Bukit Darmo Boulevard, Dukuh Pakis, Surabaya
Reviewer: