Review Pelanggan untuk B'Steak Grill & Pancake
Dagingnya empuk :D
oleh Virginia , 11 Januari 2016 (sekitar 9 tahun yang lalu)
Sebagai penyuka steak, jadi berkelanalah mencoba steak-strak di jakarta.
Dulu pernah coba yang di greenvile dan disana cukup enak , eh liat ada di muara karang juga, jadilah cobain juga buat perbandingan dimana yang lebih enak. Ternyata untuk rasa cukup terjaga di dua tempat sama rasanya.
Saya pesan tenderloin, dagingnya untuk medium well pas dan juicy, saos bbqnya enak dan untuk side dishnya okay juga.
Suasana restonya okay , service juga cukup :)
Menu yang dipesan: tenderloin
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000
Informasi
(Barat)
Jl. Muara Karang Raya No. 42, Muara Karang, Penjaringan, Jakarta Utara
Reviewer: