Review Pelanggan untuk Gajua Kopi

Cafe & Coworking Space yang Homey

oleh della tri wahyuni, 09 Agustus 2022 (2 tahun yang lalu)

1 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)

3.6
Foto Interior di Gajua Kopi
Foto Makanan di Gajua Kopi

Sering lewat dan jadi penasaran sama kopinya, akhirnya memutuskan untuk mampir dan takeaway creme brulee.

Sambil menunggu pesanan jadi, aku coba intip bagian dalemnya ternyata cukup luas. Banyak yang sambil kerja juga di sini. Area indoornya aga gelap dan remanv-remang gitu. Tapi area outdoornya the best sih. Viewnya bisa liat suasana dago dan udaranya adem. Cocoknya ke sini pas sore hari deh.

Tempat parkirnya ga terlalu besar. Untuk takeaway satu kopi aku nunggu cukup lama kaya 15-20 menit. Kayaknya pegawainya sedikit. Untuk rasanya enak kok.

Foto lainnya:

Foto Interior di Gajua Kopi

Menu yang dipesan: Creme Brulee

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!
1 pembaca berterima kasih.

Informasi

Gajua Kopi

(Kafe)

Jl. Sawunggaling No. 7, Dago Bawah, Bandung


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.8
Suasana:4.3
Harga:3.2
Pelayanan:3.8
Kebersihan:3.6

Reviewer:

Foto Profil della tri wahyuni

15 Review

14 Makasih