Review Pelanggan untuk Bakso Jenggot
Sekba yang lezat
oleh Fransiscus , 14 November 2017 (sekitar 7 tahun yang lalu)
"Sekba & bakso jenggot" at jalan raya gading putih blok KR No.12,kelapa gading,Jakarta utara .
.
.
-Di kedai ini selain menjual bakso juga menjual Sekba yang sangat digemari oleh para peminat kuliner khususnya pada jam2 makan siang kantor .
.
.
.
-Jenis Sekba yang dijual juga termasuk lengkap di mana ada samchan,kuping,kulit,usus
.
.
.
.
-On this frame
1.Sekba babi
Price : IDR 30.000-50.000
.
.
.
2.bakso goreng
Price : IDR 7.000/pcs .
.
.
.
-Untuk taste Sekba nya ini mantap ditambah dengan sawi asin pada kuahnya sehingga menambah nikmat rasa Sekba ini sendiri .
.
.
-Selain itu tekstur daging dan jeroannya juga tidak keras sehinggga enak jika di makan dengan nasi putih dan bakso goreng yang garing dan masih hangat saat dihidangkan .
.
.
-Overral for taste : 8.5/10
.
.
.
.
-Notes
1.lebih baik makan di antara jam 8-12 siang karena di atas jem 12 Sekbanya mulai tidak lengkap karena sangat digemari oleh pengunjung .
.
.
2.Bakso gorengnya ini yang bikin nagih karena makan 1 buah tidaklah cukup .
.
.
.
.
#kulinerjakarta #makananenak #foodphotography #foodblogger #jktfoodtaste
Foto lainnya:
Menu yang dipesan: sekba babi, Bakso Goreng
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: