
Review Pelanggan untuk Trattoria
Okelaah
oleh Jocelin Muliawan, 07 April 2015 (sekitar 10 tahun yang lalu)
Jadi kepikiran buat nyiba karena ada promo lunch gitu. Jadi untuk promonya ini kalo ga salah termasuk appetizer, main course, dan dessert. Untuk appertizernya aku pilih salad, trus main coursenya spagetti tinta cumi2 gitu, untuk dessert creme brulle. Diantara smuanya aku paling suka creme brullenya sih. Yang lain biasa aja rasanya. Oh ya... Mereka cukup generous sih ngasih kayak roti2 gitu sblm makanan dtg hehehehhee
Menu yang dipesan: Creme brulle, insalata clasica
Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000