Review Pelanggan untuk Oba Copitiam
Kurang memuaskan
oleh thomas muliawan, 08 Juni 2015 (hampir 10 tahun yang lalu)
Dagingnya lumayan empuk dan bumbunya juga meresap tp rasa kuahnya saya kurang suka. Agak hambar, rasanya seperti yg kurang lama seduhnya atau bumbunya kurang banyak. Misuanya jg masih saling menempel jadi agak susah makannya. Porsinya gak banyak. Menu di sini juga sedikit, mungkin karena lebih fokus pada kopinya. Namun kalau mengedepankan kopi, rasanya suasana tempat ini gak pas utk duduk berlama-lama sambil ngobrol dan ngopi.
Menu yang dipesan: Bakut Misua
Harga per orang: < Rp. 50.000