Review Pelanggan untuk Donwoori Suki

Puas banget

oleh FianaNS, 10 Maret 2016 (hampir 9 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Donwoori Suki

Paling seneng deh kalo lagi makan bareng ramean, soalnya bisa beli suki. Suki kan asiknya dinikmati bareng-bareng. Kita pilih Donwoori suki, dengan dua macam kuah (sayang aku lupa kuahnya namanya apa) yang pasti satu pedas, satu lebih ke kaldu. Wah mantap deh pokoknya, kenyang, enak, puas, bersih, dan tempatnya cozy abis. Cobain deh kesini kapan-kapan. Meskipun seimbang dengan harga but it's worth it loh.

Menu yang dipesan: Suki

Harga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000

Makasih Infonya!

Informasi

Donwoori Suki

(Korea)

Jl. Lombok No. 61, Riau, Bandung


Rata-rata: 4.0
Rasa:4.1
Suasana:4.7
Harga:3.5
Pelayanan:3.7
Kebersihan:4.2

Reviewer:

Foto Profil FianaNS

34 Review

19 Makasih