Review Pelanggan untuk Bottlenose Shack

Me Time at Puri Indah Mall 🧸

oleh Niki Ananda, 13 Desember 2023 (sekitar 1 tahun yang lalu)

4.0
Foto Makanan di Bottlenose Shack

strawberry juice

Foto Eksterior di Bottlenose Shack

🥐 Chilaquiles Egg Benedict | 69k
(7/10)—Menurutku ini kombinasi yang unik juga antara croffles, salad, dan pouched eggnya. Tapi kurang masuk sama selera lidahku. Mungkin kalau kalian pecinta croffles yang unik boleh coba yang ini yaa!

🍓 Strawberry Juice | 45k
(7/10)—Seperti juice strawberry pada umumnya. Icenya terblend dengan sempurna, teksturnya thick dan rasanya ga terlalu manis. Ada buah strawberrynya on top. Nothing special but still good!

🛎️ Ambience
Nyaman. Interior clean color gitu, suka banget! Pelayanannya super ramah dan helpfull. Tersedia area indoor/outdoor. untuk outdoor agak special karena ada beberapa meja yang bisa lesehan juga dan bebas pilih mau duduk dimana.

Foto lainnya:

Foto Makanan di Bottlenose Shack

Menu yang dipesan: Strawberry Juice, chilaquiles egg benedict

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Bottlenose Shack

(Kafe)

Puri Indah Mall Expansion, Lantai Ground
Jl. Puri Indah Raya, Puri, Jakarta Barat


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.1
Suasana:4.2
Harga:3.8
Pelayanan:4.1
Kebersihan:4.1

Reviewer:

Foto Profil Niki Ananda

10 Review

4 Makasih