Review Pelanggan untuk Kopi Calf
Premium
oleh Mouthgasm.jkt , 02 Maret 2024 (11 bulan yang lalu)
Ternyata kopi disini pun enak, pertama kalinya aku ke calf pesennya rose milkteanya. Nah ini aku order 1 es kopi premium, lebih strong kopinya. Stafnya juga ramah.
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: