Review Pelanggan untuk So What Bubble Cheese
Cream cheesenya pink π
oleh Riani Yumzone, 01 Agustus 2020 (4 tahun yang lalu)
Gue cobain so what bubble cheese 2 jenis nya:
Taro sweet escape +cheese 15k
Coffee me start up +cheese 15k
Mereka punya taste minuman lumayan enak, cuma bubblenya kurang empuk ya. Masih agak keras dan pecah, ga chewy. Tapi cream cheesenya enak sih.
Harga x rasa worth it kok masian ππ»
dan mereka udah banyak banget cabangnya. Okela πnyarinya jd gak susah kan
Menu yang dipesan: Coffee, Taro
Harga per orang: < Rp. 50.000
Informasi
Reviewer: