Review Pelanggan untuk Mihimihi

Yang ga boleh kamu lewatkan kalau ke @maltamananggrek

oleh yum lings, 05 Februari 2021 (4 tahun yang lalu)

3.8
Foto Makanan di Mihimihi
Foto Makanan di Mihimihi

Choux dengan craquelin yang renyah dan isian cream lembut berbagai rasa dari @mihimihi.id

Creamnya smooth dan ga terlalu manis, diimbangi dengan chouxnya yang sedikit gurih dan craqueline dengan tambahan cacahan kacang yang bikin tambah garing dan menciptakan rasa yang khas.

Enak banget~

My fav yang isi strawberry karena ada sedikit rasa asam yang nyegerin dan bikin pengen gigit terus.

πŸ”Ž@mihimihi.id
πŸ“Mall taman anggrek
JAKARTA MEDAN SURABAYA
πŸ’΅24k
_________________________________

Follow Instagram kita yaa
@yumlings.id

Menu yang dipesan: Rasa chocolate, Strawberry, Original

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Mihimihi

(Toko Kue)

Mall Taman Anggrek, Lantai Ground, The Anggrek Kitchens
Jl. Letjen S. Parman, Slipi, Jakarta Barat


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.9
Suasana:3.6
Harga:3.5
Pelayanan:3.7
Kebersihan:3.9

Reviewer:

Foto Profil yum lings

30 Review

18 Makasih