Review Pelanggan untuk RamenYA!

Cabang baru, lebih nyaman😍😍

oleh Jesika @jejejesikaje, 01 Januari 2024 (sekitar 1 tahun yang lalu)

4.2
Foto Makanan di RamenYA!
Foto Makanan di RamenYA!

Pas jam makan siang aku pergi ke sini dan situasinya cukup kondusif.
Untuk sitting nya lebih besar daripada cabang yang di botani square dan untuk pencahayaannya juga di sini lebih terang.

Lokasinya tepat di dekat pintu masuk utama sebrangnya krispy creme.

Untuk menunya seperti biasa aku pesan legendary chicken ramen no spicy dan aku add gyoza.

Buat rasanya sih menurut aku sama dengan cabang yang di botani tapi di sini penyajiannya lebih proper dan pas makan kita enggak keganggu orang yang lalu lalang.

Aku tidak rekomen untuk minumannya waktu itu aku pesan coffee milk . untuk kopinya cukup tajam

Foto lainnya:

Foto Makanan di RamenYA!
Foto Makanan di RamenYA!
Foto Makanan di RamenYA!
Foto Makanan di RamenYA!
Foto Makanan di RamenYA!

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

RamenYA!

(Jepang)

Lippo Plaza Keboen Raya Bogor, Lantai Ground
Jl. Raya Pajajaran, Bogor Tengah, Bogor


Rata-rata: 4.1
Rasa:4.0
Suasana:5.0
Harga:4.5
Pelayanan:3.5
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Jesika @jejejesikaje

Alfa 2023

335 Review

128 Makasih