Review Pelanggan untuk Jus Kode

Komposisi rasa oklah

oleh Inge, 02 Juni 2023 (1 tahun yang lalu)

3.6
Foto Makanan di Jus Kode
Foto Makanan di Jus Kode

Jus viral yg masih aja antri, konsep original dikemas dg lebih kekinian meskipun secara etika kurang sopan 😬🤭, sudahlah mari kita bahas jusnya.

Secara rasa bisa dibilang ini enak, komposisi pas, meskipun es batunya banyak 😂, tp masih berasa buahnya.

Jadi bisa dibilang agak kembung sih kalo minum segas besar.

Menu yang dipesan: mixed berry, sirsak

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Jus Kode

(Minuman)

Ruko South Goldfinch, Blok C No. 11
Jl. Springs Boulevard, Gading Serpong, Serpong, Tangerang


Rata-rata: 3.6
Rasa:4.0
Suasana:3.1
Harga:4.4
Pelayanan:3.0
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Inge

Alfa 2023

1395 Review

505 Makasih