
Review Pelanggan untuk El Primero
Coffeeshop Yang Menyatu Dengan Toko Sepeda!
oleh Archethics , 25 November 2023 (1 tahun yang lalu)
Keren banget tempatnya, selain luas dan punya banyak pilihan tempat duduk disini juga nyaman banget buat nongkrong lama. Parkiran juga luas dan bisa sekalian jajan pernak-pernik sepeda.
Kopinya juga enak, Salted Caramel Latte jadi pilihan waktu mampir kesini
Menu yang dipesan: Salted Caramel Latte
Harga per orang: < Rp. 50.000