Review Pelanggan untuk Loopline Coffee

Finally buka di PIK

oleh Jessica Sisy | IG @Jessica_sisy @jktculinarydiary, 16 September 2024 (4 bulan yang lalu)

4.2
Foto Interior di Loopline Coffee
Foto Interior di Loopline Coffee

Yeay udah buka di PIK dan masih banyak yg gatau. Jadinya mayan sepi buat foto2 enak. Gw cobain Matcha Latte: inu sih houjicha ya. Berasa roasted teanya, kalo matcha ga begini. Yg butterscotch voffee mayan enak, legit. Tempatnya emang bagus buat ngonten sih yaa. Betah juga di sana. Ordernya via machine yaa. Selamat mencoba!

Foto lainnya:

Foto Interior di Loopline Coffee
Foto Makanan di Loopline Coffee
Foto Interior di Loopline Coffee
Foto Makanan di Loopline Coffee

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Loopline Coffee

(Kafe)

Ruko Beach Boulevard, Blok F No. 30
Jl. Pantai Indah Kapuk, Pantai Indah Kapuk, Penjaringan, Jakarta Utara


Rata-rata: 4.2
Rasa:4.0
Suasana:4.0
Harga:4.0
Pelayanan:4.0
Kebersihan:5.0

Reviewer:

Foto Profil Jessica Sisy | IG @Jessica_sisy @jktculinarydiary

Alfa 2023

1211 Review

627 Makasih