Review Pelanggan untuk Burger Bangor
enaak bgt burgernya🥺
oleh Putri , 10 Mei 2021 (3 tahun yang lalu)
2 pembaca berterima kasih ( Makasih terbanyak)
Hallo!😙 aku mau review burger yang lagi hits nih di Bandung. Waktu pertama masuk ke tempatnya kirain kecil ternyata lumayan banyak space nya di atas dan cozy juga karena bisa liat jalanan, jadi ga gabut sambil nunggu burgernya. Terus burgernya bener-bener enak banget, daging dan kejunya juga banyak. Oiya akujuga pesen kentang goreng saus keju, disini kentangnya juga enak kering gitu. Minumnya aku lupa nama menunya hihi😋
Menu yang dipesan: Juragan Cheese
Harga per orang: < Rp. 50.000
2 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: