Review Pelanggan untuk Tom Sushi

Sushi affordable, masih satu group dengan sushi tei 🍱 🍣

oleh Anggita Deska, 24 Agustus 2024 (5 bulan yang lalu)

4.6
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi

Pertama kali ke bxc 2, diajak sepupu makan disini, karena weekend jadi kena waitlist buat lunch. Resto sushi ini masih satu group sama sushi tei, tapi versi lebih murah dan porsi lebih kecil. Rasanya enak, pelayanannya juga cepat, dapat ocha free refill di pitcher.

Tempatnya didominasi keluarga, tempat duduk saling berdekatan tapi bukan yang luas, cukup nyaman karena AC dingin. Sushi yang berjalan di bar juga banyak, jarang kosong atau bisa pilih lewat buku menu.

Foto lainnya:

Foto Interior di Tom Sushi
Foto Interior di Tom Sushi
Foto Interior di Tom Sushi
Foto Eksterior di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Interior di Tom Sushi
Foto Interior di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi
Foto Makanan di Tom Sushi

Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000

Makasih Infonya!

Informasi

Tom Sushi

(Jepang)

Bintaro Jaya Xchange Mall 2, Lantai Basement 1
Jl. Boulevard Bintaro Jaya, Bintaro, Tangerang Selatan


Rata-rata: 4.5
Rasa:4.3
Suasana:4.3
Harga:4.7
Pelayanan:4.7
Kebersihan:4.7

Reviewer:

Foto Profil Anggita Deska

432 Review

71 Makasih