Review Pelanggan untuk Tazawa Ramen
Ramen enak dengan tempat yg nyaman
oleh harizakbaralam, 24 Desember 2022 (sekitar 2 tahun yang lalu)
Menurut lidah saya, rasa Ramen disini enak, selain ramen mereka juga ada sushi. Untuk porsi ramen disini masih ramen mangkok normal, bukan mangkok ramping.
Jadi porsinya cukup besar. Daging chasu nya juga lumayan banyak
Foto lainnya:
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000
Informasi
Reviewer: