Review Pelanggan untuk Ramu Nostalgia

Bisa Bernostalgia disini

oleh Amanda Fadila, 17 Maret 2023 (hampir 2 tahun yang lalu)

4.4
Foto Makanan di Ramu Nostalgia
Foto Makanan di Ramu Nostalgia

Lagi di daerah Tebet terus mampir ke salah satu Cafe punya artis dan penyanyi Rizky Febian yang ada di Tebet Barat ini. Dari luar terlihat kecil tapi tempatnya cukup luas juga kok ada outdoor dan indoor. Aku suka sama konsep Cafe ini dengan tema nostalgia, di ruang indoornya aja ada beberapa pernak-pernik yang bakal mengingatkan kita ke zaman 90an deh.

Untuk menu minuman banyak pilihan ya dan makanannya dari snack-makanan berat juga ada. Aku pesan minum aja 'Royal Choco Crunchy', untuk rasa coklatnya enak gak terlalu manis terus ada biskuit crunchynya gitu.

Royal Choco Crunchy uk Regular Rp 20.000 (9/10)

Foto lainnya:

Foto Makanan di Ramu Nostalgia
Foto Makanan di Ramu Nostalgia
Foto Makanan di Ramu Nostalgia
Foto Makanan di Ramu Nostalgia

Menu yang dipesan: Royal Choco Crunchy

Harga per orang: < Rp. 50.000

Makasih Infonya!

Informasi

Ramu Nostalgia

(Kafe)

Jl. Tebet Barat IX No. 56, Tebet, Jakarta Selatan


Rata-rata: 3.7
Rasa:3.6
Suasana:3.8
Harga:3.9
Pelayanan:3.6
Kebersihan:3.5

Reviewer:

Foto Profil Amanda Fadila

Alfa 2023

335 Review

87 Makasih