



-
4.0Quickfood [ Kemang, Kafe ]
resto di clinic
tempatnya luas ada indoor outrdoornya, dibawahnya clinic atasnya resto
pelayanannya ramah, cepat dan tanggap
disini aku pesan
Nasi Goreng Kampung 4/5
Nasinya gurih asinnya pas, ada manisnya juga dan sedikit pedas, tapi kalau gasuka pedas bisa di request juga, ada telur dan potongan bakso beserta sayuran seperti tomat dan selada yang fresh
Sweet Ice Tea 4/5
Tehnya manis dan segar, manisnya pas ga bikin enek jadi cocok untuk diminum setelah makanMenu yang dipesan: Nasi Goreng Kampung, Sweet Ice Tea
Harga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0KanaKana [ Kemang, Kafe ]
Cafe dengan tema kayu
tempatnya cukup luas ada indoor dan outdoornya
pelayanannya cepat ramah dan tanggap
disini aku pesan
Kopi Susu 4/5
Kopinya light ga yang pahit masih bisa buat yang gerd tapi suka ngopi, gula arennya manisnya pas, susunya fresh dan creamyMenu yang dipesan: Kopi Susu
Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Dibawahtangga [ Jatinegara, Minuman ]
dibawahtangga x breadlife
tempatnya jadi satu sama breadlife, ada tempat duduk indoor dan outdoor muat untuk 10-12 orang
pelayanannya cepat, ramah dan tanggap
disini aku pesan
Strawberry Yakult 4/5
Strawberrynya asam manis, dan yakultnya segar, susunya juga segar jadi campuran yang pas asam,manis, segar
Roti breadlifenya juga lagi promo beli 2 gratis 1Harga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Jittlada Restaurant [ Tebet, Thailand ]
makan makanan thailand for the first time
Pelayanannya cepat ramah dan tanggap
tempatnya cukup luas, indoor semua dan biasanya ramai di makan siang untuk orang yang bekerja lunch disini
disini aku pesan
Bangkok beef noodle soup 4,5/5
isiannya bihun dan lobak, beserta daging yang potongannya cukup besar, dagingnya empuk dan lembut, kuahnya manis tetapi bisa di adjust untuk spicy diberikan condiment juga
ice lemon tea 4/5
tehnya segar, asam lemon dan manis dari gulanya perpaduan yang pasHarga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.03Point Cafe & Resto [ Tebet, Kafe ]
cafe nyaman buat kerja
tempatnya cukup luas, ada indoor dan outdoornya, nyaman untuk nugas, kerja ataupun meeting. disini juga bisa untuk family cafe juga.
pelayanannya juga cepat ramah dan tanggap
disini aku pesan
Penne aglio olio 4/5
Pastanya aldente, rasa aglio olionya cukup spicy mungkin kalau untuk yang kurang suka pedas bisa request pedasnya, asin gurihnya juga pasHarga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.1 pembaca berterima kasih.
-
4.0Vittori Gelato - Hotel Adotel [ Tebet, Es Krim ]
resto 3 tenant
Pelayanannya cepat ramah dan tanggap
tempatnya cukup luas, indoor semua, disini juga ada 3 tenant
vittori gelato, dibawahtangga dan ado resto
disini aku pesan
Peppermint chocolate 4/5
ice creamnya packagingnya to go gampang dibawa, porsinya pas
untuk dessert, rasanya mintnya terasa dan manis dari coklatnya
tidak begitu manis full dan chococipsnya membantu adanya
tekstur jadi pas dimakan ada teksturenya juga
banana 4/5
rasa pisanya manis tapi ga bikin enekHarga per orang: < Rp. 50.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Lilikoi Kitchen Restaurant [ Sunter, Barat ]
resto yang cocok buat christmas lunch
Tempatnya cukup luas, full indoor, pelayanannya juga cepat ramah dan tanggap banget. bisa untuk reservasi juga
disini aku pesan
1. Sunset Cocktail 55k (4/5)
Rasa syrup mangga dan jeruk yang manis dan asam segar, bercampur dengan potongan buah strawberry dan apel, cocok banget buat diminum sharing bareng temen/keluarga pas cuaca lagi panas sperti saat ini
2. Lilikoi Iced Tea 45k (3/5)
manis teh dan manis sedikit asam dari markisa, ada biji buah markisanya juga jadi minumnya ada sensai baru yaitu bisa minum sambil mengunyah biji buah markisanya
3. Ais Kopi Melaka 42k (4/5)
kopinya light, dan buat aku sendiri yang kadang minum kopi dikit asam lambung, ini bener bener asam lambung friendly banget, manisnya juga pas, creamy tapi yang ga creamy banget sampe bikin enek
1. Balinese Chicken 68k (4/5)
potongan ayamnya besar, krispy di luar juicy dagingnya, bersama dengan nasi hangat, ada pilihan sambalnya juga sambal ijo, sambal dabu dabu dan sambal matah, dari sambalnya menurut aku semuanya yang tipikal sambal yang gabegitu pedas jadi buat yang gasuka pedes cocok banget nih makan ini cocolan sambalnya ga terlalu pedas, tapi bisa request juga kalau mau ditingkatkan kepedasannya
2. Bebek Goreng Gianyar 128k (4/5)
bebeknya krispy banget sampe tulangnya juga bisa dimakan, potongan bebeknya juga besar, daging bebeknya banyak juicy, rasa bebeknya sendiri juga gurih, dicampur sama hijau yauti nasi daun jeruk yang hangat dan segar dari daun jeruknya cocok banget
3. Nasi Lemak Spesial 65k (4/5)
nasi lemak yang rasa santannya keluar gurih, ada tahu dan tempenya juga sambalnya sambal bawang tapi manis pedas sedikit dan bukan tipikal sambal yang kental agak cair sedikitHarga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Minq Bar & Lounge [ Senopati, Lounge ]
makan santai + bisa ngebar
resto + bar yang bisa makan sambil chill nikmatin kive music/dj, untuk restonya sendiri ada di kt 1 dan barnya ada di lt 2
pelayanan disini juga ramah banget cepet juga dan informatif
disini aku pesan
Food :
Crispy salmon skin 4,5/5
crispy salmonnya crunchy banget seasoninya juga udah pas asin gurihnya dan ada seikit chili flakes juga menambah rasa pedasnya
Dimsum Siomay ceker hakaw 4/5
siomaynya tebal, isiannya banyak full daging dan rasa gurihnya juga pas
Yeong chaw fried rice 4,5/5
nasi goreng yang ala rumahan tapi seasoningnya oek banget, minyak wijennya juga wangi banget, manis gurih asinnya pas
1/2 roasted chicken 4,5/5
ayamnya juicy, krispy kulitnya, seasoningnya juga udah pas gurih asinnya udah kerasa dan ada cocolan kecap asin manis nya juga
Deep fried durian 4/5
ini unexpected banget sih, aku kira ini kayak tahu/telur yang goreng kering gitu ternyata ini deep fried durian, rasanya crunchy di luar asin gurih dan manis full durian di dalamnya, bener bener jadi new experience banget, beneran ga keliatan kalau ini tuh dessert mungkin bisa di tambahkan ice cream, buah atau gula halus biar looks nya keliatan kalau itu dessert
Beverage :
Chinese tea pot 4,5/5
Teh nya segar, tidak begitu pahit dan ini menggunakan green tea, cocok banget buat sharing bareng teman karena ini tea cup gitu tempatnya
thai vanilla 4/5
rasa thaiteanya manis, ditambah ice cream vanilla di atasnya jadi perpaduan yang cukup unik rasa thai tea yang bercampur dengan ice cream vanilla
kopi gula aren 4/5
kopinya light, manis gula arennya pas dan susunya juga fresh
lychee tea 4/5
manis syrup lychee, segar tehnya dan ada buah lycheenya jadi peraduan yang pas
soda gembira 4/5
rasa sodanya segar, dicampur dengan susu strawberry yang manis asam segar jadi perpaduan yang pasHarga per orang: Rp. 100.000 - Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Ruang Jeda [ Pondok Indah, Kafe ]
ruang beristirahat
Tempatnya cukup luas ada indoor dan outdoor, biasa digunakan untuk tempat workshop juga
pelayanannya super ramah dan cepat
Sop Iga 5/5
Sop iganya dagingnya empuk, lembut gampang dikunyah, kuahnya segar tanpa pakai sambal ataupun jeruk nipis
Spagethi Bolognese 4/5
Spagethinya aldente, saus bolognesenya asin gurih,asam tomat dan manis juga, potongan dagingnya banyak dan ada potongan wortelnya
Spagethi Carbonara 4/5
Spagethinya aldente, creamy tapi yang ga creamy banget dan ga bikin enek, asin gurihnya pas
Lasagna 4/5
Lasagna nya lembut, sausnya sama seperti bolognese asin gurih,manis,asam tomat
Lohoa Tahu Kuah 5/5
Lohoa atau bakso nya lembut, tahunya juga cukup besar potongannya, kuahnya gurih dan segar
Mie Ayam Kemayoran 5/5
Mie ayamnya lembut, tipe mie kriting, manis seperti yamin, kuahnya segar
Rawon 4/5
Rawonnya dagingnya lembut gampang dikunyah, kuahnya bold rawon banget tapi manis segar
Gado-Gado 4/5
Gado gadonya dari kacang mede jadi rasanya lebih rich, sayurnya juga fresh banyak, tahu tempenya juga padet empuk
Ricebowl Gyutan 4,5/5
Ricebowlnya daging gyutannya lembut, rasa sausnya agak sedikit pedas lada tapi ada manisnya juga,nasinya juga lembut
Ricebowl Chicken Gocchujang 4/5
Ricebowl chicken ayamnya dagingnya cukup banyak dan juicy, saus gocchujangnya tidak terlalu pedas lebih dominan manis, nasinya hangat dan lembut
Quiche Beef & Mushroom 4,5/5
Quiche beef & mushroomnya full banget, asin gurihnya pas, cocok banget buat ganjel perut untuk snack
Quiche Spinach 4,5/5
Quiche spinachnya full banget, asin gurihnya pas, cocok banget buat ganjel perut untuk snack
Arem-Arem Beras Merah 4/5
arem aremnya beda karena pakai beras merah tapi masih tetap lembut karena biasanya beras merah agak kering, di dalamnya ada ayaam suwirnya dan pedas
Jus Durian 3/5
jus duriannya untuk aku ga terlalu suka durian di jus cukup aneh untuk aku tapi overall jadi kayak minum air rasa duren aja sih
Jus Terong Belanda 3,5/5
terong belandanya untuk aku yang belum pernah coba rasanya hampir seperti jus jambu tapi ga begitu berserat
Jus Alpukat 4/5
jus alpukat nya manis dan alpukatnya segar
Jus Mangga 4/5
jus mangganya manis asam segar, dan agak berserat
Jus Strawberry 4/5
jus strawberry nya manis asam segarHarga per orang: Rp. 50.000 - Rp. 100.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.
-
4.0Aoki Japanese Cuisine - Hotel Gran Mahakam [ Blok M, Jepang ]
japanese cuisine in jaksel
tempatnya berbarengan dengan hotel dan berada di lantai bawah, bisa banget buat private lunch/dining, birthday, meeting dan lainnya
pelayanannya oke banget informatif
disini aku pesan
hot ocha 3,5/5
ocha panasnya rasa ocha pda umumnya yang segar agak ad ahint phot sedikit
cold ocha 3,5/5
ocha dinginnya rasa ocha pda umumnya yang segar agak ad ahint phot sedikit
kani salad 4/5
salad yang fresh dengan sayuran dan ada crab sticknya juga jadi lebih agak ke seafood juga unik banget biasanya salad cuma sayuran ini ada crab sticknya, rasanya segar manis
spc. fresh crab hand roll 4,5/5
rasanya manis, lalu handrollnya bisa dimakan dan isiannya juga banyak banget nasi, ada crispynya, sayuran dan crab sticknya
ebi popcorn maki 4/5
ebi yang cruchny karena ditepungin dan fresh juga ebinya, ada saos mayo nya juga jadi rasanya manis asam di dalamnya ada nasi dan timun sayur lainnya yang segar
maguro eel maki 4/5
rasa maguro nya tidak amis sama sekali, fresh semuanya dari ikan sampai sayurannya di dalamnya pun ada daging yang manis dan nasi juga
truffle salmon aburi 4/5
salmonya fresh,di aburi atau di torch sedikit jadi bisa agak mateng buat yg gasuka mentah masih bisa banget makan ini, ada trufflenya yg wangi banget dimakan sama nasi hangat enak banget, rasanya ada kecap asin dan manisnya juga jdi balance rasa asin, manis gurihnya
jyu jyu steak 4,5/5
dagingnya empuk, mudah digigit, cocolan nya juga banyak rasa ada yang kacang, manis, dan pedas bisa langsung dimakan atau di barengi dengan nasi hangat
tomato sukiyaki 5/5
sukiyakinya kuahnya super segar manis asin gurihnya pas, sayurannya fresh, dagingnya lembut banget
mochi ice cream 5/5
mochi ice cream matcha nya lebih ke dominan rasa matcha dan buat yang gaterlalu suka manis bisa coba dessert ini, dan untuk yang vanilla dominan lebih manis, mochinya juga dibuat sendiri jadi bukan tipe mochi yang kenyalHarga per orang: > Rp. 200.000Makasih Infonya!Kamu belum login, klik di sini.