Review Pelanggan untuk McDonald's
Penyelamat di pagi hari 😁
oleh Amrinayu , 24 Agustus 2019 (5 tahun yang lalu)
1 pembaca berterima kasih
Laper banget pagi-pagi belum sempet sarapan. McD selalu jadi sasaran. Banyak pilihan, mulai dari muffin ayam nasi dan lain sebagainya.
Karena masih terlalu pagi saya order chicken muffin aja 1 biji untuk dimakan sambil jalan menuju tempat meeting. Kalo menu pagi, muffinnya pake roti gandum, enak, cukupan, porsi pas, sekedar untuk isi perut sebelum aktifitas.
Menu yang dipesan: Chicken Muffin
Harga per orang: < Rp. 50.000
1 pembaca berterima kasih.
Informasi
Reviewer: